Liga Italia
Hasil Liga Italia: Lazio Telan Kekalahan 2-1 atas Lecce, Juventus Tuai Keuntungan
Secara mengejutkan Lecce berhasil mengalahkan Lazio dengan skor 2-1 di lanjutan Liga Italia, Rabu (8/7/2020).
Namun sayang, penyelesaian akhir penyerang 30 tahun itu masih dapat digagalkan sang kiper, Gabriel.
Lazio mampu bermain efektif dengan menafaatkan lebar sisi lapangan.
Tak jarang umpan-umpan silang yang dilakukan oleh Lazio kerap datang dari kedua sisi flank penyerangan tim tamu.
Usaha pantang menyerah yang dilakukan oleh Lecce akhirnya membuahkan hasil di menit ke-3O.
Ialah Khouma Babacar berhasil mencatatkan namanya di papan skor skaligus mengubah skor menjadi 1-1.
Ia berhasil menaklukka penjaga gawang Lazio setelah menerima umpan dari Filippo Falco.
Hingga babak pertama usai, skor 1-1 bertahan untuk kedua tim.
Daftar Susunan Pemain
Lecce:
Gabriel (GK): Giulio Donati, Fabio Lucioni, Nehuen Paz, Marco Calderoni; Marco Mancosu, Jacopo Petriccione, Antonín Barak; Riccardo Saponara; Filippo Falco, Khouma Babacar
Lazio:
Thomas Strakosha (GK): Patric, Francesco Acerbi, Stefan Radu; Manuel Lazzari, Luis Alberto, Lucas Leiva, Marco Parolo, Jony; Felipe Caicedo, Ciro Immobile.
(Tribunnews.com/Giri)