Sabtu, 4 Oktober 2025

Liga 1

Rafli Mursalim Siap Belajar dan Bersaing dengan Pemain Senior di Persija

Menurut Rafli, Simic merupakan tipe striker yang selalu ingin bekerja keras agar bisa mencetak gol dalam segala situasi.

Editor: Taufik Batubara
TribunJakarta/Wahyu Septiana
Muhammad Rafli Mursalim 

TRIBUNNEWS.COM - Rekrutan anyar Persija Jakarta, M Rafli Mursalim, memiliki takad kuat untuk berjuang bersama tim Macan Kemayoran.

Mantan penyerang Mitra Kukar itu melihat skuat Persija berisikan pemain-pemain berkualitas, salah satunya yakni Marko Simic.

Seperti diketahui, Marko Simic mencatatkan prestasi individu pada kompetisi Liga 1 2019 sebagai top scorer.

Menurut Rafli, Simic merupakan tipe striker yang selalu ingin bekerja keras agar bisa mencetak gol dalam segala situasi.

Rafli pun mengaku siap belajar dari para pemain senior Persija dan bersaing untuk mendapatkan tempat utama di tim. (gil)

BACA SELENGKAPNYA DI SINI

Sumber: SuperBall.id
Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Borneo FC
6
6
0
0
12
3
9
18
2
PSIM
7
3
3
1
9
6
3
12
3
Malut United
7
3
2
2
13
10
3
11
4
Persija Jakarta
7
3
2
2
13
8
5
11
5
Persebaya
6
3
1
2
8
5
3
10
© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved