Senin, 6 Oktober 2025

Liga Italia

Ibrahimovic Kembali Saat Puluhan Teman Seangkatan di AC Milan Sudah Pensiun

Sudah berusia 38 tahun, perekrutan Zlatan Ibrahimovic menjadi sebuah perjudian bagi AC Milan.

zimbio.com
Zlatan Ibrahimovic 

Mark van Bommel: Baru saja dipecat dari jabatannya sebagai pelatih PSV Eindhoven.

Sulley Muntari: Dilepas Albacete pada akhir musim lalu.

Filippo Inzaghi: Kini menjadi pelatih Benevento di Serie B, pernah juga menangani AC Milan.

Ronaldinho: Pensiun pada 2018, kini menjadi duta Barcelona.

Alexandre Pato: Masih bermain di Sao Paulo.

Stephan El Shaarawy: Masih bermain di Shanghai Shenhua.

Robinho: Memperkuat klub Liga Turki, Istanbul Basaksehir.

Maxi Lopez: Masih bermain di Crotone.

Antonio Cassano: Komentator televisi.

Sumber: BolaSport.com
Rekomendasi untuk Anda

Berita Terkini

Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Napoli
6
5
0
1
12
6
6
15
2
Roma
6
5
0
1
7
2
5
15
3
AC Milan
6
4
1
1
9
3
6
13
4
Inter Milan
6
4
0
2
17
8
9
12
5
Juventus
6
3
3
0
9
5
4
12
© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved