Senin, 6 Oktober 2025

Liga Eropa

Hasil Liga Eropa 2019 Matchday Pertama, Duo Wakil Inggris Raih Kemenangan

Liga Eropa 2019 mulai bergulir Kamis (19/9/2019) malam dan Jumat (20/9/2019) dini hari tadi.

Penulis: Atreyu Haikal Rafsanjani
zoom-inlihat foto Hasil Liga Eropa 2019 Matchday Pertama, Duo Wakil Inggris Raih Kemenangan
net
Hasil Liga Eropa 2019 Matchday Pertama, Duo Wakil Inggris Raih Kemenangan

Pada matchday pertama ini dua wakil Inggris, Arsenal dan Manchester United Menang, sedangkan wakil Inggris lainnya, Wolverhampton harus kalah dari tamunya Braga.

TRIBUNNEWS.COM - Liga Eropa 2019 mulai bergulir Kamis (19/9/2019) malam dan Jumat (20/9/2019) dini hari tadi.

Pada matchday pertama ini dua wakil Inggris, Arsenal dan Manchester United Menang, sedangkan wakil Inggris lainnya, Wolverhampton harus kalah dari tamunya Braga.

Baca: Hasli Akhir Eintracht Frankfurt vs Arsenal Liga Eropa, Meriam London Menang Meyakinkan 3-0

Baca: Liga Primer: Apa hubungan konfrontasi Arab Saudi dan Qatar dengan sepak bola?

Arsenal Menang mudah

Arsenal menjalani matchday pertama Grup F dengan melawat ke Jerman untuk melawan Eintracht Frankfrut.

Dalam laga ini, Meriam London menang mudah dengan skor 3-0.

Laga berjalan Seru selama 90 menit, tercatat ada 24 tembakan bagi Frankfurt dan 17 bagi Arsenal, namun tim tamu mampu mengakhiri pertandingan dengan kemenangan meyakinkan 3-0 melalui Joe Willock, Saka, dan Aubameyang.

Dalam laga ini Frankfurt harus bermain dengan 10 pemain sejak menit 79, setelah Kohr di ganjar karu kuning kedua yang berarti kartu merah untuknya.

Dengan kemenangan ini Arsenal berada di puncak grup F karena di laga lain St lieg hanya menang 2-0 atas Guimaraes.

Manchester United Menang tipis

Wakil Inggris lainnya, Manchester United, hanya mampu menang tipis dari wakil kazakhtan, Astana Fc 1-0.

Satu-satunya Gol Setan Merah dicetak oleh Mason Greenwood pada menit ke 73.

Gol ini sekaligus menjadi gol resmi pertama Greenwood bersama MU.

Dengan hasil ini Manchester United bertengger di punak grup H sementara karena di laga lainnya Partizan dan AZ Alkmaar hanya bermain imbang 2-2.

AS Roma dan Sevilla raih kemenangan.

Halaman
123
Sumber: TribunSolo.com
Rekomendasi untuk Anda

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved