Jumat, 3 Oktober 2025

Liga 1

Laga Persib Vs PS Tira Persikabo Belum Dapat Izin Kepolisian: Isi Surat Terkait Siaga 1

Penundaan ini, kata general coordinator Panpel Persib Bandung Budi Bram Rachman, karena tidak turunnya izin dari pihak kepolisian.

Tribun Jabar
Ilustrasi Persib vs PS Tira Persikabo ditunda. 

Panpel sendiri, kata Budi Bram Rachman, sudah melaporkannya kepada pihak PT LIB selaku operator kompetisi.

Selanjutnya untuk status pertandingan sendiri, panpel akan menunggu keputusan PT LIB.

"Kami sudah lampirkan surat tersebut ke Operator, ke PT Liga Indonesia Baru. Status pertandingannya kami serahkan, kami juga meminta permohonan penjadwalan ulang," ucapnya.

Persib Bandung kini tinggal menunggu jawaban dari PT LIB mengenai status laga ini.

Sepertinya tidak turunnya izin karena tanggal pertandingan berdekatan dengan penetapan KPU mengenai hasil Pilpres dan Pileg 2019.


Sumber: Tribun Jabar
Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Borneo FC
6
6
0
0
12
3
9
18
2
PSIM
7
3
3
1
9
6
3
12
3
Malut United
7
3
2
2
13
10
3
11
4
Persija Jakarta
7
3
2
2
13
8
5
11
5
Persebaya
6
3
1
2
8
5
3
10
© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved