Sabtu, 4 Oktober 2025

Piala AFF U22 2019

Thailand Menang Besar dan Ini Kans Mereka ke Semifinal Piala AFF U-22 2019

Timnas U-22 Thailand masih terlalu kuat pada Piala AFF U-22 2019.Pada laga terbaru, Selasa (19/2/2019) sore, timnas U-22 Thailand kembali menang.

Editor: Bolasport.com
zoom-inlihat foto Thailand Menang Besar dan Ini Kans Mereka ke Semifinal Piala AFF U-22 2019
TWITTER.COM/AFFPresse
Kapten timnas U-22 Filipina, Dimitri Limbo (7) dan kapten timnas U-22 Thailand, Saringkan Promsupa (15) jelang laga kedua Grup A Piala AFF U-22 2019 di Stadion Phnom Pehn, Kamboja, 19 Februari 2019.

TRIBUNNEWS.COM - Timnas U-22 Thailand masih terlalu kuat pada Piala AFF U-22 2019.

Pada laga terbaru, Selasa (19/2/2019) sore, timnas U-22 Thailand kembali menang.

Kali ini, timnas U-22 Thailand bahkan pesta gol untuk membuka kans ke semifinal.

Gol pertama di Stadion Olimpiade, Phnom Pehn, Kamboja tercipta saat laga jalan tiga menit.

Jaroensak Wonggorn mencetak gol pertama timnas U-22 Thailand.

Lalu 10 menit berselang, skuat asuhan Alexandro Gama menggandakan skor keunggulan mereka.

Kali ini, gol Thailand dicetak oleh Jedsadakorn Kowngam. (Estu)

HALAMAN SELANJUTNYA

Sumber: BolaSport.com
Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Liverpool
6
5
0
1
12
7
5
15
2
Bournemouth
7
4
2
1
11
8
3
14
3
Arsenal
6
4
1
1
12
3
9
13
4
Crystal Palace
6
3
3
0
8
3
5
12
5
Tottenham
6
3
2
1
11
4
7
11
© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved