Sabtu, 4 Oktober 2025

Liga 1

Manajemen Persib Bandung Beri Tanggapan Soal Kicauan Mario Gomez di Instagram

Namun Kuswara belum ingin menanggapi lebih lanjut sebelum permasalahannya benar-benar jelas.

Editor: Taufik Batubara
TRIBUN KALTIM/NEVRIANTO HARDI PRASETYO
Mantan pelatih Persib Bandung, Mario Gomez. 

TRIBUNNEWS.COM - Komisaris PT PBB, Kuswara S. Taryono, memberi tanggapan terkait kicauan mantan pelatih Persib Bandung, Mario Gomez.

Melalui video yang diunggah ke akun media sosial Instagram-nya beberapa waktu lalu, Gomez menyampaikan telah memanggil pengacara untuk mengatasi masalah pemecatan yang menimpa dirinya.

Hingga kini belum diketahui apa yang melatarbelakangi Mario Gomez untuk membawa masalah ini ke jalur hukum.

Menanggapi ucapan Gomez di video tersebut, Kuswara tak ingin berkomentar banyak. (gil)

BACA SELENGKAPNYA DI SINI

Sumber: SuperBall.id
Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Borneo FC
6
6
0
0
12
3
9
18
2
PSIM
7
3
3
1
9
6
3
12
3
Malut United
7
3
2
2
13
10
3
11
4
Persija Jakarta
7
3
2
2
13
8
5
11
5
Persebaya
6
3
1
2
8
5
3
10
© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved