Jumat, 3 Oktober 2025

cristiano ronaldo

Cristiano Ronaldo Bagikan Uang Setengah Miliar Rupiah kepada Pegawai Hotel

Megabintang Cristiano Ronaldo menunjukkan sifat murah hatinya dengan membagikan uang setengah miliar rupiah kepada pegawai hotel.

Editor: Hery Prasetyo
Getty Images
Cristiano Ronaldo 

TRIBUNNEWS.COM - Megabintang, Cristiano Ronaldo, baru saja membagi-bagikan rezekinya ke sebuah hotel di Yunani setelah resmi pindah ke Juventus.

Cristiano Ronaldo baru saja mengejutkan dunia sepak bola setelah meninggalkan Real Madrid untuk bergabung dengan Juventus.

Kepindahannya ke Juventus membuat Ronaldo bakal mengantongi sekitar 12 miliar rupiah tiap minggunya.

Selama ia menjalani proses transfer dengan Juventus, Ronaldo berada di Yunani bersama keluarganya untuk berlibur.

Ketika berada di Yunani, Ronaldo menginap di Costa Navarino Resort yang ada di Daerah Pelopnnese, Yunani.

Di lokasi itu pula, Ronaldo bertemu Presiden Juventus, Andrea Agnelli, untuk menjalin kesepakatan. BACA SELENGKAPNYA DI SINI

Sumber: BolaSport.com
Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
AC Milan
5
4
0
1
9
3
6
12
2
Napoli
5
4
0
1
10
5
5
12
3
Roma
5
4
0
1
5
1
4
12
4
Juventus
5
3
2
0
9
5
4
11
5
Inter Milan
5
3
0
2
13
7
6
9
© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved