Sabtu, 4 Oktober 2025

Liga Inggris

Siap Berpisah dengan Everton, Karier Wayne Rooney di Liga Inggris Berakhir?

Wayne Rooney kabarnya siap untuk meninggalkan Liga Inggris dan hengkang ke Liga Utama Amerika Serikat (MLS).

Editor: Mohamad Yoenus
Eventon
Pemain Everton, Wayne Rooney bertepuk tangan usai laga imbang melawan Apollon dalam laga lanjutan Liga Europa 2017/2018. 

TRIBUNNEWS.COM - Wayne Rooney kabarnya siap untuk meninggalkan Liga Inggris dan hengkang ke Liga Utama Amerika Serikat (MLS).

Musim lalu, Rooney memang kembali ke Everton dengan status bebas transfer dari Manchester United.

Selama satu musim, pemain 32 tahun itu sukses menciptakan 11 gol dalam 40 pertandingan.

 Live Streaming Liga 1 Indonesia: PS Tira Vs PSMS Medan Pukul 15.30 WIB di Vidio.com

Sebelum bergabung dengan Everton, agen Rooney, Paul Stretford, juga pernah melakukan pembicaraan dengan beberapa klub MLS.

Wayne Rooney bersama pemain Everton lainnya
Wayne Rooney bersama pemain Everton lainnya (INSTAGRAM)

 Live Streaming Liga 1 Indonesia: Borneo FC Vs Persebaya Pukul 15.30 WIB di Indosiar

 

BACA ARTIKEL SELENGKAPNYA DI SINI

Sumber: TribunWow.com
Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Liverpool
6
5
0
1
12
7
5
15
2
Bournemouth
7
4
2
1
11
8
3
14
3
Arsenal
6
4
1
1
12
3
9
13
4
Crystal Palace
6
3
3
0
8
3
5
12
5
Tottenham
6
3
2
1
11
4
7
11
© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved