Jumat, 3 Oktober 2025

Indonesia Soccer Championship

Zein Al Haddad Minta Pemain Persija Bekerja Keras Hadapi Laga Sisa

Saat ini, Bambang Pamungkas dkk berada di posisi ke-14 dengan memiliki 31 poin dari 31 pertandingan yang sudah dijalaninya

Editor: Husein Sanusi
Super Ball/Super Ball/Feri Setiawan
Pelatih Persija Jakarta, M. Zein Alhadad saat memimpin pemusatan latihan di lapanggan villa 2000 Pamulang, Tangerang, Banten, Kamis (24/11/2016) Super Ball/Feri Setiawan 

Poin tersebut masih bisa bertambah asalkan Persija mampu meraih kemenangan di tiga pertandingan terakhir melawan Persegres, PSM, dan Bali United.

Mamak pun meminta agar anak-anak asuhnya tetap bersemangat untuk menyapu bersih tiga laga terakhir meskipun sangat sulit.

"Ketiga pertandingan ini sangat berat. Para pemain harus bekerja keras untuk meraih kemenangan. Terutama laga tandang melawan PSM dan Bali United," ucap Mamak.(*)

Sumber: SuperBall.id
Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Borneo FC
6
6
0
0
12
3
9
18
2
PSIM
7
3
3
1
9
6
3
12
3
Malut United
7
3
2
2
13
10
3
11
4
Persija Jakarta
7
3
2
2
13
8
5
11
5
Persebaya
6
3
1
2
8
5
3
10
© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved