Selasa, 7 Oktober 2025

Serie A Italia

Juventus Harus Kalahkan Zenit Demi Andre Gomes

Keinginan Juventus untuk segera proses kepindahan Andre Gomes bakal mengalami masalah serius.

101GREATGOALS.COM
Andre Gomes 

Laporan Wartawan SuperBall.id, Aris Abdul Salam

TRIBUNNEWS.COM, ITALIA - Keinginan Juventus untuk segera proses kepindahan Andre Gomes bakal mengalami masalah serius.

Juventus dianggap terlalu lambat dalam negosiasi transfer kepindahan Gomes dari Valencia.

Sedangkan Zenit Saint Petersburg langsung bergerak cepat dengan langsung mengirimkan utusannya ke Spanyol.

Menurut berita dari Calcio Mercato, Zenit bahkan sudah melepaskan tawaran kepada Valencia.

Zenit ingin segera mengantisipasi jika gelandang mereka Axel Witsel dibeli oleh AS Roma.

Kabar ini bakal jadi petak buat pelatih Juventus Massimiliano Allegri yang sangat menginginkan Gomes.

Allegri terpikat dengan gaya bermain Gomes yang bisa mengatur tempo serangan seperti halnya Claudio Marchisio.

Juventus sudah dipastikan kehilangan Marchisio sampai Oktober 2016, sebab itu lah mereka ingin memboyonh Gomes.

Sumber: SuperBall.id
Rekomendasi untuk Anda

Berita Terkini

Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Napoli
6
5
0
1
12
6
6
15
2
Roma
6
5
0
1
7
2
5
15
3
AC Milan
6
4
1
1
9
3
6
13
4
Inter Milan
6
4
0
2
17
8
9
12
5
Juventus
6
3
3
0
9
5
4
12
© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved