Sabtu, 4 Oktober 2025

Transfer Pemain

Marco Borriello Jadi Rebutan Inter-Fiorentina

Meski baru mencetak satu gol musim ini, kedua klub diberitakan cukup tertarik dengan performa Borriello.

Editor: Ravianto
zoom-inlihat foto Marco Borriello Jadi Rebutan Inter-Fiorentina
Zimbio
Marco Borriello

TRIBUNNEWS.COM, ROMA - Inter Milan dan Fiorentina sedang berebut tanda tangan striker AS Roma, Marco Borriello.

Meski baru mencetak satu gol musim ini, kedua klub diberitakan cukup tertarik dengan performa Borriello. 

Inter sendiri harus berkutat dengan krisis striker berkualitas. Sejauh ini mereka hanya mengandalkan Rodrigo Palacio mengingat Diego Milito tengah cedera. Sedangkan dua youngster, Ishak Belfodil dan Mauro Icardi dinilai masih belum optimal.

Kondisi tak jauh berbeda juga sedang dihadapi Fiorentina. Mereka harus bersabar menunggu pulihnya Mario Gomez dan Giuseppe Rossi.

Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
AC Milan
5
4
0
1
9
3
6
12
2
Napoli
5
4
0
1
10
5
5
12
3
Roma
5
4
0
1
5
1
4
12
4
Juventus
5
3
2
0
9
5
4
11
5
Inter Milan
5
3
0
2
13
7
6
9
© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved