Senin, 6 Oktober 2025

BWF World Tour

Semangat Juang Ganda Putri Jepang: Nekat War Tiket Olimpiade Paris 2024 meski Dibekap Cedera

Respek ganda putri Jepang Fukushima/Hirota yang nekat terus berburu tiket Olimpiade Paris 2024 walau dibekap cedera.

BWF
Semangat Juang Ganda Putri Jepang: Nekat War Tiket Olimpiade Paris 2024 meski Dibekap Cedera - Selebrasi dari pasangan ganda putri asal Jepang, Yuki Fukushima/Sayaka Hirota setelah memenangkan gelaran Badminton Asia Championships 2023. 

Terus berjuang Fukuhiro tetap nekat tampil di pentas akbar Olimpiade tersebut mengenakan pelindung lututnya.

Walau terhalang cedera, utusan Jepang itu tampil menawan dan lolos ke babak knock-out 16 besar.

Sayang ketika bertekad melaju ke babak perempat final, laju keduanya dihadang oleh jagoan China, Chen Qing Chen/Jia Yi Fan.

Namun perjuangan Fukuhiro kala itu dapat respek dari seluruh pecinta badminton dunia.

Termasuk komentator badminton terkenal seperti Oma Gill dan Steen Pedersen.

Kini, kenangan pahit itu diharapkan tidak terjadi kepada Fukuhiro saat masih berjuang untuk lolos Olimpiade.

Mengingat saat ini posisi Fukuhiro di tabel ranking kualifikasi belum sepenuhnya aman lantaran bersaing dengan kompatriotnya sendiri.

Dilansir BWF, dalam waktu dekat pasangan Jepang itu belum mendaftar ke turnamen manapun.

Diprediksi bakal absen di laga perdana tahun 2024, Malaysia Open hingga India Open.

Update Ranking Badminton Kualifikasi Olimpiade Paris 2024

Tunggal Putra

1. Viktor Axelsen (Denmark) - 90695
2. Kodai Naraoka (Jepang) - 79735
3. Shi Yu Qi (China) - 77304
4. Li Shi Feng (China) - 74798
5. Jonatan Christie (Indonesia) - 72411
6. Anthony Sinisuka Ginting (Indonesia) - 71891
7. Kunlavut Vitidsarn (Thailand) - 71298
8. Prannoy HS (India) - 69214
9. Anders Antonsen (Denmark) - 65370
10. Kenta Nishimoto (Jepang) - 63457

Tunggal Putri

1. An Se-young (Korea) - 105114
2. Chen Yu Fei (China) - 99246
3. Akane Yamaguchi (Jepang) - 86437
4. Tai Tzu Ying (Taiwan) - 83936
5. Carolina Marin (Spanyol) - 82447
6. He Bing Jiao (China) - 72824
7. Han Yue (China) - 69110
8. Gregoria Mariska Tunjung (Indonesia) - 67531
9. Beiwen Zhang (Amerika) - 64880
10. Kim Ga-eun (Korea) - 60780

Ganda Putra

Halaman
123
Sumber: TribunSolo.com
Rekomendasi untuk Anda

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved