Jumat, 3 Oktober 2025

Kejurnas Equestrian 2020: Tim Sumbar Kirim Sinyal Ancaman untuk DKI

Tim Sumatera Barat (Sumbar) jelang Kejurnas Equestrian 2020 yang akan digelar April 2020 mendatang, memberi 'ancaman' kepada Tim DKI Jakarta

Editor: Toni Bramantoro
dok. Pengprov Pordasi Sumbar
Tim Sumatera Barat di Kejurnas Equestrian 2020 

“Dengan berbagai potensi yang dimiliki masyarakat Sumbar dibidang olahraga berkuda, kami yakin masyarakat berkuda Sumbar akan cepat berkembang di cabang equestrian. Program-program pengembangan dan pelatihan dari PP Pordasi juga akan membantu proses ini akan berjalan dengan baik dan lancar hingga kedepannya Sumbar akan menjadi percontohan bagi provinsi-provinsi lain di Pulau Sumatra dalam pengembangan olahraga berkuda cabang equestrian," kata Dicky Kamsari.

Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved