Selasa, 7 Oktober 2025

Konser Musik

The 1975 Batal Konser di Indonesia dan Taiwan Imbas Aksi Ciuman Matty Healy dengan sang Bassist

Pengumuman itu dikeluarkan sehari setelah Malaysia melarang mereka tampil, imbas aksi ciuman sesasam jenis sang vokalis dengan bassisnya di panggung.

Editor: bunga pradipta p
The 1975
Matty Healy, vokalis band The 1975. - Band Inggris The 1975 mengumumkan membatalkan konser di Indonesia dan Taiwan, sehari setelah Malaysia melarang mereka tampil, imbas aksi ciuman sesasam jenis sang vokalis dengan bassisnya di panggung. 

Mengingat Taiwan dikenal memiliki reputasi membanggakan sebagai benteng hak LGBTQ dan liberalisme, termasuk mengizinkan pernikahan sesama jenis pada 2019.

Baca juga: Profil Matty Healy, Vokalis The 1975 yang Diduga Pacar Taylor Swift, Tampil di Konser Eras

Bukan Kali Pertama Vokalis The 1975 Cium Sesama Jenis

Protes di atas panggung bukanlah yang pertama bagi Healy.

Healy mencium seorang penggemar pria di konser 2019 di Uni Emirat Arab - UEA juga memiliki undang-undang anti-LGBTQ yang keras.

(Tribunnews.com/Andari Wulan Nugrahani)

Sumber: TribunSolo.com
Rekomendasi untuk Anda

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved