Sabtu, 4 Oktober 2025

Kabar Artis

Jenguk Moana, Shireen Sungkar Beri Pesan untuk Ricis yang Baru Jadi Ibu: Jangan Dengerin Orang Lain

Ria Ricis baru saja menjadi ibu baru baru untuk anaknya Cut Raifa Aramoana. Shireen Sungkar sebagai sahabatnya memberikan tips untuk jadi ibu baru.

Penulis: Dicha Devega Putri Arwanda
Editor: bunga pradipta p
YouTube Ricis Official
Sebagai sahabatnya, Shireen Sungkar memberikan tips menjadi ibu baru untuk Ria Ricis. 

"Betul, dan yang tahu kondisi anaknya itu ibu kita sendiri," pungkas Ricis.

"Soalnya kalau kamu stres, mikirin kata-kata orang, ASInya mampet," imbuh Shireen.

Akhirnya Shireen kesamapaian untuk menggendong Moana.

"Cocookkkk," ucap Ricis dengan nada kagum.

Saat ini Shireen dan Teuku Wisnu sudah dikaruniai anak tiga.

Diakui Shireen, ia ingin sekali menambah momongan, namun menurutnya masih banyak perhatian yang harus diberikan kepada ketiga anaknya.

"Aku sebenernya pengen banget," papar Shireen.

"Cuman PR mereka itu masih banyak, perhatiannya makin besar," tambahnya.

Saat Shireen mengalami Baby Blues, Wisnu memiliki peran yang berarti baginya.

Wisnu selalu mendukung apa yang dilakukan Shireen, ia juga memberikan nasihat kepadanya.

Shireen menganggap sosok single parents adalah hebat, yakni bisa mengurus anak tanpa bantuan suaminya.

"Aku nggak kebayang sih single parent di luar sana ada yang suaminya tugas luar kota pokoknya hebat banget," ungkap Shireen.

Ria Ricis alami Baby Blues, karena Moana disebut kecil, hingga memaksa menghabiskan ASI

Dikutip dari Tribunnews.com, Ricis sedang mengalami baby blues hingga memaksa Moana untuk mengahabiskan ASI sampai muntah.

Moana disebut terlalu kecil lahir dengan berat badan 2,5 kilogram, Ricis memaksa putrinya minum ASI.

Halaman
123
Sumber: TribunSolo.com
Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved