Chord Gitar
Chord Gitar Mengenangmu - Kerispatih, Lagu Tentang Kehilangan Orang Tersayang
Berikut chord gitar Mengenangmu oleh Kerispatih, lagu tentang kehilangan orang tersayang.
TRIBUNNEWS.COM - Berikut chord gitar Mengenangmu oleh Kerispatih.
Mengenangmu merupakan lagu milik band Kerispatih yang dirilis pada tahun 2006.
Lagu ini menjadi track ketiga dalam album kedua Kerispatih, Kenyataan Perasaan.
Lagu Mengenangmu menceritakan tentang perasaan kehilangan orang tersayang.
Mereka dipisahkan oleh kematian dan keduanya sudah berada di dunia yang berbeda.
Video klip Mengenangmu diunggah oleh Youtube NAGASWARA Official Video | Indonesian Music Channel pada 12 November 2013.
Video musik tersebut telah ditonton lebih dari 8,4 juta kali.
Baca juga: Chord Gitar Lagu Teman Hidup - Tulus, Lengkap dengan Lirik dan Video Klipnya
Baca juga: Chord Gitar 11 Januari - Gigi Band dengan Lirik: Sebelas Januari Bertemu Menjalani Kisah Cinta Ini
Baca juga: Chord Gitar Lagu Mungkin Hari Ini Esok Atau Nanti - Anneth, Kunci Gitar Dasar Mudah Dimainkan dari C
Berikut chord gitar Mengenangmu oleh Kerispatih, beserta lirik lagunya, seperti dilansir tabs.ultimate-guitar.com:
G C
Takkan pernah habis air mataku
Cm Bm Em
Bila ku ingat tentang dirimu
C
Mungkin hanya kau yang tahu
D G
Mengapa sampai saat ini ku masih sendiri
G C
Adakah disana kau rindu padaku
D Bm E
Meski kita kini ada di dunia berbeda
Am
Bila masih mungkin waktu berputar
A D D7
Kan kutunggu dirimu ...
Reff: