Minggu, 5 Oktober 2025

Prostitusi Artis

Selain Sassha Carissa, Polisi Periksa Pramugari dan Pegawai Bank Sebagai Saksi Kasus Prostitusi TA

Model majalah dewasa Sassha Carissa diperiksa sebagai saksi terkait kasus prostitusi online artis TA.

Editor: bunga pradipta p
Tribun Jabar/Mega Nugraha
Model majalah dewasa Sassha Carissa diperiksa sebagai saksi terkait kasus prostitusi online artis TA. 

Diamankannya TA merupakan hasil pengembangan yang dilakukan oleh pihak kepolisian.

Reonald menambahkan, selebgram sekaligus artis TA itu diamankan berdasarkan hasil runtutan empat tersangka yang sebelumnya sudah ditangkap.

Tampak petugas dari tim Siber Polda Jabar tengah memboyong artis berinisial TA yang kepergok bersama seorang pria di hotel di Banding, polisi menduga TA terlibat prostitusi online
Tampak petugas dari tim Siber Polda Jabar tengah memboyong artis TA yang kepergok bersama seorang pria di hotel di Bandung, polisi menduga TA terlibat prostitusi online (KOMPAS.COM/AGIE PERMADI)

"Yang mana ini adalah hasil dari runtutan empat tersangka lainnya yang sudah kami amankan sebelumnya," terang Reonald Simanjuntak.

Selain mengamankan sang artis, polisi turut menangkap seorang sopir pribadi dari TA di salah satu hotel di Kota Bandung.

Pengusutan prostitusi online ini berkaitan dengan kasus prostitusi di Medan, Jakarta, dan Bogor.

Untuk TA berasal dari Jakarta dan ditangkap di kamar hotel di Bandung terkait dugaan prostitusi online.

Baca juga: Alasan Ivan Gunawan Tak Desain Baju untuk Teman Artis Selama Pandemi Covid-19, Singgung Pendapatan

Baca juga: Kronologi Kecelakaan Salshabilla Adriani: Polisi Sebut Mobil Oleng, Saksi Anggap Sang Artis Ngebut

(Tribunnews.com/Indah Aprilin) (TribunJabar/Mega Nugraha)

Sumber: TribunSolo.com
Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved