Minggu, 5 Oktober 2025

Sinopsis Film

Sinopsis Film Knock Knock, Kehidupan Keanu Reeves Terancam Akibat Dua Wanita Muda

Sinopsis Film Knock Knock Kehidupan Keanu Reeves Terancam Akibat Dua Wanita Muda tayang di Bioskop Trans TV malam ini Rabu (7/10/2020) pukul 21.30 WIB

Penulis: Arif Fajar Nasucha
IMDb
Keanu Reeves, Ana de Armas, dan Lorenza Izzo dalam Knock Knock (2015) 

Melihat Genesis, Vivian dengan marah pergi, mengira Evan selingkuh dari Karen.

Evan kembali ke rumah, membersihkan kekacauan, dan mencoba kembali ke pekerjaannya.

Namun kedua wanita muda itu justru semakin mengganggu Evan.

Baca: Sinopsis Film The Cabin in the Woods, Kisah 5 Remaja Terjebak Situasi Sulit dan Diserang Zombie

Ana de Armas, Aaron Burns, dan Lorenza Izzo dalam Knock Knock (2015)
Ana de Armas, Aaron Burns, dan Lorenza Izzo dalam Knock Knock (2015) (IMDb)

Bagaimana kisah selanjutnya?

Saksikan di Bioskop Trans TV malam ini pukul 21.30 WIB.

Detail Film Knock Knock

Sutadara : Eli Roth

Bintang : Keanu Reeves, Lorenza Izzo, Ana de Armas

Genre : Drama, Thriller

Tanggal rilis : 9 Oktober 2015 di AS

Biaya pembuatan : 2,5 juta dolar AS

Pendapatan : lebih dari 5,5 juta dolar AS

Durasi : 99 menit

Rating : 4.9/10 bintang dari 77.493 pengulas di situs IMDb

Trailer Film Knock Knock

Daftar Pemain Film Knock Knock

- Keanu Reeves sebagai Evan

- Lorenza Izzo sebagai Genesis

- Ana de Armas sebagai Bell

- Aaron Burns sebagai Louis

- Ignacia Allamand sebagai Karen

- Dan Baily sebagai Jake

- Megan Baily sebagai Lisa

- Colleen Camp sebagai Vivian

- Antonio Quercia sebagai Uber Driver

- Otto sebagai Monkey

(Tribunnews.com/Fajar)

Sumber: TribunSolo.com
Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved