Chord Gitar
Chord Gitar Lagu Lantas - Juicy Luicy, Lengkap Lirik dan Video Klipnya
'Lantas' adalah lagu baru yang dipopulerkan oleh Juicy Luicy, yang dirilis pada 27 Agustus 2020, berikut lirik & chord lagunya.
Walau tak ada yang pasti
D11
Yang kau beri hanya mimpi
GMaj7 F#m7 – B7
Lantas mengapa ku masih menaruh hati
Em7 D11 – G
Padahal ku tahu kau ‘tlah terikat janji
CMaj7 Bm7
Keliru ataukah bukan tak tahu
Am7 D11
Lupakanmu tapi aku tak mau
GMaj7 F#m7 – B7
Pantaskah aku menyimpan rasa cemburu
Em7 D11 – G
Padahal bukan aku yang memilikimu
CMaj7 Bm7
Sanggup sampai kapankah ku tak tahu
Am7 D11
Akankah akal sehat menyadarkanku
Em7 D G CMaj7
Em7 D C9 D11
GMaj7 F#m7 – B7
Lantas mengapa ku masih menaruh hati
Ovetune
AMaj7 G#m7 – C#7
Lantas mengapa ku masih menaruh hati
F#m7 E11 – G/A
Padahal ku tahu kau ‘tlah terikat janji
DMaj7 C#m7
Keliru ataukah bukan tak tahu
Bm7 E11
Lupakanmu tapi aku tak mau
AMaj7 G#m7 – C#7
Pantaskah aku menyimpan rasa cemburu
F#m7 E11 – G/A
Karena bukan aku yang milikimu
DMaj7 C#m7
Sanggup sampai kapankah ku tak tahu
Bm7 E11
Akankah akal sehat menyadarkanku

Baca: Chord Gitar & Lirik Lagu Berita Kepada Kawan - Ebiet G Ade: Perjalanan Ini Terasa Sangat Menyedihkan
Baca: Chord Gitar Lagu Betapa - Sheila on 7, Lengkap dengan Lirik dan Video Klipnya
Baca: Chord Gitar Lagu Tak Bisa Bersama - Vidi Aldiano feat Prilly Latuconsina, Mudah Dimainkan dari C
Baca: Chord Gitar Takkan Kembali - Sket, Kunci Paling Mudah Dimainkan
Video Klip Lantas - Juicy Luicy