Selasa, 30 September 2025

Oscar 2020

Prediksi Pemenang Best Picture Oscar 2020, Urut dari yang Paling Mungkin untuk Menang

Berikut prediksi pemenang Best Picture Oscar 2020, urut dari yang paling mungkin untuk menang.

Penulis: Citra Agusta Putri Anastasia
Kolase Warner Bros Pictures/Universal Pictures
Berikut prediksi pemenang Best Picture Oscar 2020, urut dari yang paling mungkin untuk menang. 

Pengambilan gambar yang seolah hanya satu shot sepanjang film berhasil 'menipu' penonton jika alur cerita tidak berjalan dengan cukup baik.

Apakah itu berarti '1917' akan muncul sebagai pemenang?

Belum tentu.

Namun, jika para juri memandang bahwa Sam Mendes berhasil mengeksekusinya dengan sempurna, piala Oscar akan berada dalam genggaman.

2. 'Parasite'

Parasite.
Parasite. (Neon Entertainment)

Film thriller karya Bong Joon-ho ini mungkin akan menjadi film berbahasa asing pertama yang memenangkan Best Picture.

'Parasite' menjadi film berbahasa asing ke-11 yang dinominasikan dalam Best Picture, sepanjang 92 tahun sejarah Academy Award.

Masuknya 'Parasite' dalam nominasi ini bukan hanya mengenai bisnis perfilman yang semakin mendunia, tetapi juga perfiman Asia yang semakin diakui.

3. 'Once Upon a Time...In Hollywood'

s
Once Upon a Time...In Hollywood. (Columbia Pictures)

Film ini memberi peluang Quentin Tarantino untuk mendapatkan piala Oscar pertamanya dalam nominasi Best Picture.

Sebelumnya, 'Once Upon a Time In Hollywood' telah memenangkan Golden Globe Award 2020 sebagai Best Motion Picture for Musical or Comedy.

Film ke-9 Tarantino ini memadukan karakter fiksi dan nyata, antara aktor dan peran yang dimainkannya.

Latar Hollywood menjadi daya tarik tersendiri dalam cerita.

Selain itu, kekuatan akting Leonardo DiCaprio-Brad Pitt sebagai pasangan aktor dan pemeran pengganti juga patut diperhitungkan.

4. 'The Irishman'

The Irishman.
The Irishman. (Tribeca Productions)
Halaman
1234
Sumber: TribunSolo.com
Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved