Selasa, 7 Oktober 2025

Cerita Delon Pertama Kali Kenal Aida Chandra, Wanita yang Kini Jadi Istrinya

Delon resmi nikahi sang kekasih Aida Chandra. Pemberkatan pernikahan mereka digelar di gereja Katolik kawasan Salemba.

Editor: Willem Jonata
Warta Kota/Arie Puji Waluyo
Delon dan Aida Chandra jumpa pers di Grand Hyatt Hotel, Thamrin, Jakarta Pusat, Minggu (10/11/2019) malam. 

Setelahnya, komunikasi terus berlanjut hingga akhirnya Delon menemui Aida pertama kali, untuk berbincang dan meyakini hatinya.

Delon Thamrin resmi nikah lagi
Delon Thamrin resmi nikah lagi (Instagram @delonthamrinofficial)

"Ketemu pas Aida mau Marathon ke Luar Negeri. Aida transit ke Jakarta, yaudah gua temuin. Kita ngobrol dan memang cocok," ucapnya.

Enam bulan berlalu jalinan asmara mereka semakin serius. Delon merasa yakin dan mulai mengajak Aida menikah untuk menjalin bahtra rumah tangga sampai akhir hayat.

"Akhirnya gua ajak nikah. Gua gugup banget karena gua serius sama dia (Aida)," ujar Delon 'Idol'.

Sementara itu, Aida yang ditemui di waktu yang sama membenarkan semua cerita Delon. Ia juga tak menyangka akhirnya asmaranya yang singkat, bisa berakhir di pelaminan.

"Ya enggak menyangka pasti ya. Tapi karena memang semua dijalani dan Delon selalu menunjukan keseriusannya, akhirnya saya mau menikah (dengan Delon)," kata Aida Noplie Chandra.

Sumber: Warta Kota
Rekomendasi untuk Anda

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved