Jumat, 3 Oktober 2025

Ulang Tahun, Ashanty Dapat Kado Cantik dari KD dan Pesan Menyentuh Dari Aurel dan Azriel Hermansyah

Istri Anang Hermansyah tersebut mendapatkan pesan menyentuh dari sang anak, Aurel Hermansyah.

Instagram.com/@aurelie.hermansyah
Aurel Hermansyah dan Azriel Hermansyah pamer kemesraan bersama Ashanty 

Ashanty Ulang Tahun Pesan Menyentuh Azriel Hermansyah: Istri Anang Hermansyah 'Hal Terbaik Hidupnya'

Penyanyi Ashanty berulang tahun ke-35 tahun pada Senin (4/11/2019).

Istri Anang Hermansyah tersebut mendapatkan pesan menyentuh dari sang anak, Azriel Hermansyah.

Adik Aurel Hermansyah tersebut menyebut Ashanty sebagai hal terbaik yang pernah datang dalam hidupnya.

Hal tersebut diungkap Azriel di unggahan akun instagramnya @azriel_hermansyah pada Senin (4/11/2019).

Azriel mengunggah foto bersama sang bunda.

Keduanya duduk dengan pemandangan laut di belakangnya.

Sebelah tangan Azriel melingkar di pundak sang bunda.

Keduanya kompak memakai outfit berwarna hitam.

Pada caption fotonya Azriel mengucapkan terimakasih kepada Ashanty telah merawatnya selama delapan tahun lamanya dalam berbagai keadaan.

Tak hanya itu, adik Aurel Hermansyah tersebut menyebut Ashanty sebagai hal terbaik yang pernah datang dalam hidupnya.

Diakhir captionnya Azriel mengucapkan janji akan selalu menyayangi sang bunda.

@azriel_hermansyah
Tidak terasa sudah 8 tahun bunda ngurusin jiel, terimakasih sudah selalu ada buat jiel,

dalam keadaan apapun susah sedih maupun bahagia.

datangnya bunda dalam hidup jiel adalah hal terbaik yang pernah jiel raih.

Halaman
1234
Sumber: TribunStyle.com
Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved