Senin, 6 Oktober 2025

Habib Usman bin Yahya Selalu Mengirim Foto kepada Kartika Putri Setiap Kali Ia Berada di Luar Rumah

Baru beberapa bulan menikah, rupanya Kartika Putri mengakui bahwa dirinya merupakan tipe istri yang posesif.

Penulis: Grid Network
Instagram/kartikaputriworld
Kartika Putri dan Habib Usman Bin Yahya 

TRIBUNNEWS.COM - Sejak pernikahan mereka sempat menghebohkan publik beberapa bulan yang lalu, Kartika Putri kini sering membagikan potret hangat keluarganya bersama Habib Usman Bin Yahya.

Saat ini, Kartika Putri tengah menikmati kehidupannya sebagai seorang istri sekaligus ibu dari ketiga anak Habib Usman Bin Yahya.

Namun, baru beberapa bulan menikah, rupanya Kartika Putri mengakui bahwa dirinya merupakan tipe istri yang posesif.

Ia mengungkapkan apa yang ia rasakan itu lewat unggahan foto di akun Instagramnya, @kartikaputriworld, Sabtu (1/12/2018).

Kartika Putri mengunggah sebuah foto Ridwan Kamil bersama kedua laki-laki di belakangnya tengah menunaikan ibadah salat.

Sedangkan Habib Usman Bin Yahya terlihat di kaca tengah memotret momen tersebut.

Kartika Putri pun menerangkan apa maksud dari foto yang ia unggah.

Lanjut ke Halaman Berikutnya

Sumber: Grid.ID
Rekomendasi untuk Anda

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved