Sabtu, 4 Oktober 2025

Kabar Terkini Tentang Kesehatan Aa Gym Dari Ustaz Yusuf Mansur

Kabar simpang siur kesehatan ustad Aa Gym rupanya terdengar hingga telinga ustaz Yusuf Mansur.

Dok.Pribadi/INSTAGRAM
Kabar simpang siur kesehatan ustad Aa Gym rupanya terdengar hingga telinga ustaz Yusuf Mansur. 

Melaui akun instagram pribadinya, ustad Yusuf Mansur mengabarkan kesehatan Aa Gym.

Begini postingannya:

yusufmansurnew: @aagym insyaaAllah sehat. Makin sehat. Dan panjang umur.

Ini barusan info jam 23.38 tgl 20 Juni.

Alhamdulillaah. Ini sekaligus jd klarifikasi bagi berita wafatnya @aagym.

Mhn doa trs u beliau&slrh 'alim ulama. Di Indonesia&slrh dunia. Jg keluarganya, orang2 tuanya, anak2 turunannya, sahabat2nya, murid2nya, dan slrh yg trkait dg beliau2.

Postingan yang menyertakan capture video Aa Gym itu pun mendapat 1.416 likes hingga berita di turunkan.

Sejumlah netizen pun tutur mendoakan kesehatan Aa Gym melalui komentar di Instagram Yusuf Mansur.

fj.ria: Aaamiinn...

supriadihn: Aammiiiin.... Cpt smbuh y Aaaa....

des4tina: Syakallah Aa Gym... Aamiin Allaahumma Aamiin....

qlassix: Syafakallah, semoga Aa Gym segera sembuh

Ini Jawaban Aa Gym

Melaui Instagram, rupanya Aa Gym sudah menyampaikan kondisi terkini tentang kesehatannya.

Sebuah postingan video diunggahnya.

aagym: Alhamdulillah sudah lebih baik dan lebih sehat, terimakasih yaa atas semua doa dan perhatian para sahabat sekalian

Dalam video yang diposting pada (19/7/2016), Aa Gym mengucapkan klarifikasi berita yang simpang siur tentang dirinya.

Intinya, kesehatan Aa Gym sudah mulai membaik.

Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved