Ambulans Terobos One Way di Bogor, Ternyata Tak Bawa Orang Sakit, Angkut Satu Keluarga Hendak Piknik
Sebuah ambulans relawan partai ditilang petugas Satlantas Polres Bogor, Jawa Barat.
Penulis:
Nanda Lusiana Saputri
Editor:
Arif Tio Buqi Abdulah
Warta Kota/ Hironimus Rama
Mobil ambulans dengan nomor polisi B 1070 KIX ini ditahan karena nekat menerobos sistem one way satu arah di Puncak pada Sabtu (7/5/2022) pukul 13.00 WIB.