Penyelundupan Narkoba ke Lapas Kelas 2 Kediri Digagalkan, Pelaku Simpan Barang Itu dalam Anus
Kasus ini terungkap setelah petugas melakukan pemantauan dengan kamera video dari jarak jauh di lokasi tempat asimilasi di lahan pertanian luar lapas
Selanjutnya staf kegiatan kerja mengintai gerak gerik Parwanto dan Sukarji menggunakan kamera video dari jarak jauh.
Dari pengintaian video tersebut diduga keduanya saling bekerja sama menyimpan barang mencurigakan yang diduga narkoba.
Petugas sempat terkecoh karena saat digeledah pertama tidak ditemukan barang bukti namun penggeledahan dilakukan lebih intensif dan menemukan sabu-sabu dan pil extasi disimpan di dalam dubur salah satu pelaku.
Artikel ini telah tayang di TribunJatim.com dengan judul Petugas Nyaris Terkecoh Warga Binaan Simpan Sabu dan Extasi Dalam Dubur