Senin, 6 Oktober 2025

Erupsi Gunung Anak Krakatau

Gunung Anak Krakatau Kembali Erupsi, Warga Twitter Ramai Akui Dengar Suara Dentuman

Dalam unggahannya (11/4/2020) BNPB menginformasikan erupsi Gunung anak Krakatau terjadi tanggal 10 April 2020 pukul 21.58 WIB.

Penulis: Ika Nur Cahyani
Editor: Natalia Bulan Retno Palupi
twitter/@BNPB_Indonesia
Rekaman CCTV letusan Gunung Anak Krakatau pada Jumat (10/4/2020) malam. Gunung Anak Krakatau Meletus, Abu Tebal Menyembur hingga Sejauh 19 Kilometer. 

TRIBUNNEWSWIKI.COM - Jagad Twitter digegerkan dengan trending #krakatau.

Trending ini mencapai 147 ribu per (11/4) sekitar pukul 07.06 WIB.

Dilansir oleh Tribunnewswiki dari akun BNPB Indonesia, telah terjadi erupsi Gunung Krakatau.

Baca: Sabtu Pagi Pelangi Menghiasi Langit di Kawasan Depok

Baca: BMKG: Prakiraan Cuaca Hari Ini Sabtu 11 April 2020, Banjarmasin dan Jambi Diprediksi Hujan Petir

Dalam unggahannya (11/4/2020) BNPB menginformasikan erupsi Gunung anak Krakatau terjadi tanggal 10 April 2020 pukul 21.58 WIB.

Fahrul Roji sebagai penyusun laporan dari akun BNPB menuliskan informasi berdasarkan sumber data KESDM, Badan Geologi, PVMBG Pos Pengamatan Gunungapi Anak Krakatau.

BACA SELENGKAPNYA DI SINI>>>

 

Sumber: TribunnewsWiki
Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved