Jumat, 3 Oktober 2025

Banjir di Jakarta

Deretan Fakta Viral Camat Ciledug Marahi Relawan Banjir, Berujung Perminta Maaf & Ucap Terima Kasih

Viral video Camat Cileduk marahi seorang relawan banjir di Wisma Tajur, Tangerang, berujung permintaan maaf dan ucapan terima kasih.

Editor: Desi Kris
ISTIMEWA/tangkap layar akun Twitter @Oji4712
Seorang camat yang tampak memarahi seorang relawan di kawasan Wisma Tajur, Ciledug, Kota Tangerang, Kamis (2/1/2020). 

TRIBUNNEWS.COM - Media sosial dihebohkan dengan aksi Camat Cileduk Syarifudin.

Pasalnya, Syarifudin terlihat memarahi relawan banjir di kawasan Wisma Tajur, Ciledug, Tangerang.

Hal itu terjadi pada Kamis 4 Januari 2020.

Berawal dari unggahan video di akun Twitter @Oji4712 tampak sang camat memarahi seorang relawan yang mendata korban banjir.

 Program Penanganan Banjir Dibandingkan dengan Era Ahok, Begini Tanggapan Anies Baswedan

Relawan tersebut diketahui tengan mendata korban banjir yang bekum dievakuasi dan mendapat bantuan.

Tak ayal, video tersebut langsung menjadi viral.

Berikut deretan fakta Syarifudin yang memarahi seorang relawan banjir.

Polisi dan warga ikut memisahkan

Sang camat terlihat membentak sambil menunjuk ke arah relawan yang diketahui bernama Raja.

Dari informasi yang didapat, Raja tengah mendata warga Wisma Tajur yang belum mendapatkan bantuan dan evakuasi.

HALAMAN SELANJUTNYA====>

Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved