Rabu, 1 Oktober 2025

Hidup Sendiri, Thohari Ditemukan Tewas Membusuk di Jamban Bekas

Thohari, pria berusia 50 tahun ditemukan tewas membusuk di dalam jamban bekas berukuran dua kali satu meter.

Editor: Sanusi
Tribunkaltim.co/HO Basarnas Kaltimra
Temuan Jasad Thohari membusuk di jamban bekas 

"Saya kira tikus mati, jadi saya cari-cari nggak ketemu juga."

Nah pas tadi pagi saya sudah niatin hari ini

"Kan saya libur dan saya niatin memang mau sumber bau itu karena nyengat banget," katanya

Ilustrasi mayat
Ilustrasi mayat (Net)

Usman kemudian menelusuri semak belukar

Di sekitar halaman belakang rumahnya

Yang terdapat beberapa tiang beton untuk pondasi bangunan.

Namun usaha Usman tak membuahkan hasil.

Bahkan ia sampai membakar semak belukar untuk membuka jalan.

Hingga akhirnya istri Usman memintanya untuk mengambilkan daun singkong

Persis tak jauh dari lokasi jamban tersebut.

Usman langsung terkejut ketika melintas.

Melihat dari kejauhan

Seperti ada sosok ular piton di dalam jamban berbahan kayu dan seng itu.

Namun saat didekati

Rupanya bukan ular piton.

Halaman
1234
Sumber: Tribun Kaltim
Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved