Kamis, 2 Oktober 2025

Pria Tewas dalam Mobil di Sukoharjo, Korban Sempat Jemput Wanita dan Pulang Ambil Buku Tabungan

Kasus penemuan mayat di dalam Toyota Kijang di Jalan Raya Watukelir - Cawas, Sukoharjo, Jateng, mulai terkuak.

Editor: Yulita Futty Hapsari
TRIBUNSOLO.COM/AGIL TRI
Sebuah mobil Toyota Kijang tempat ditemukannya mayat bersimbah darah saat dikerumuni warga di Jalan watukelir, Cawas, Sukoharjo, Rabu (2/1/2019) 

TRIBUNNEWS.COM - Kasus penemuan mayat di dalam Toyota Kijang di Jalan Raya Watukelir - Cawas, Sukoharjo, Jateng, mulai terkuak.

Ditemui TribunSolo.com, Kamis (3/1/2018) di kantornya, Kapolres Sukoharjo AKBP Iwan Saktiadi menceritakan sementara kronologi kejadian tersebut.

Iwan menceritakan kejadian bermula sekitar pukul 10.00 WIB.

Saat itu, korban M menjemput saudari S di Pasar Semin.

"Pertemuan tersebut atas kesepakatan mereka berdua," kata Iwan.

SIMAK VIDEO DAN BERITA LENGKAPNYA DI SINI>>>

Sumber: TribunSolo.com
Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved