Selasa, 7 Oktober 2025

Nyaris Selamat Ditolong 3 Teman, Bocah SD Tewas Terseret Arus Deras Sungai Brantas

DIM dan WSH pun terbawa arus, hingga HAS dan DMY membantu meraih keduanya.

Penulis: Eleonora Padmasta Ekaristi Wijana
Kolase Tribun Video
Nyaris Selamat Ditolong 3 Teman, Bocah SD Tewas Terseret Arus Deras Sungai Brantas Minggu, 10 Juni 2018 16:45 WIB 

TRIBUNNEWS.COM - Seorang bocah 13 tahun, WSH, ditemukan meninggal di Sungai Brantas, Bulusari, Kedungwuru, Tulungagung, Minggu (10/6/2018).

Dilansir Tribun-Video.com dari TribunJatim.com, ia sempat pamit main dengan tiga temannya HAS (13), DMY (12), dan DIM sekitar pukul 9 pagi karena sedang libur sekolah.

"Korban awalnya berenang bersama tiga rekan sebayanya di Sungai Brantas," jelas Komandan Tim Basarnas Trenggalek, Asnawi.

Keempatnya mengisi hari libur dengan berenang sampai pukul 11.30 WIB.

SIMAK VIDEO DAN BERITA SELENGKAPNYA DI SINI >>

Rekomendasi untuk Anda

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved