Menyibak Misteri di Balik Kemegahan Borobudur, Jam Raksasa yang Tak Banyak Diketahui Orang
- Siapa tak kenal dengan kemegahan candi Budha yang ada di Magelang, Jawa Tengah.

Hal ini memiliki tujuan agar Tuhan melindungi manusia dari bencana.
Gunadarma merancang tempat ibadat berbentuk bunga teratai.
Bunga teratai raksasa yang mekar di tengah danau dan dikelilingi tujuh gunung.
Raja Syailendra mendukung pembangunan tempat ibadat tersebut.
Tempat ibadat itu dibangun selama 92 tahun.
Ketika selesai, tempat ibadat itu memang tampak layaknya bunga teratai di tengah danau.
Itulah tempat ibadat bernama Candi Borobudur.
Sayangnya, gempa dan letusan gunung berapi membuat danau di sekitar Candi Borobudur menghilang.
Tumpukan debu gunung berapi menyebabkan danau mengering.
Di zaman sekarang, Candi Borobudur tidak lagi dikelilingi danau.
Borobudur dibangun sebelum bangsa Kamboja membangun Candi Angkor Wat.
Juga dibangun sebelum orang Eropa membangun gedung-gedung katedral yang megah.
Bentuk Candi Borobudur lebih rumit dibanding piramida Mesir.
Bayangkan, batu seberat 2 ton disusun satu per satu sampai jadi bukit berlantai 10.
Batu itu juga diukir dengan gambar yang sangat teliti.