Kamis, 2 Oktober 2025

Ramadan 2020

Jadwal Imsak di Hari Rabu, 6 Ramadhan 1441 H untuk Bengkulu, Jakarta dan 33 Kota Lain

Simak Jadwal Imsak di Hari ke-6 Ramadan untuk 34 Provinsi di Indonesia, Rabu 29 April 2020

Penulis: Lanny Latifah
Editor: Daryono
Grafis Tribunnews.com/Ananda Bayu S
Grafis - Jadwal Imsakiyah Ramadan 2020 

TRIBUNNEWS.COM - Puasa Ramadhan 2020/1441 H besok memasuki hari keenam, Rabu (29/4/2020).

Berikut jadwal imsak di 35 provinsi termasuk Jakarta dan Bengkulu Rabu 29 April 2020, melalui situs resmi muhammadiyah.or.id.

Jadwal imsak yang tersaji dalam jadwal imsakiyah dapat sebagai pengingat untuk mempercepat kegiatan makan sahur, karena azan Subuh sudah dekat.

Baca: Panduan Tata Cara dan Niat Mandi Wajib, Bolehkah Dilakukan Setelah Imsak Bulan Ramadhan

Baca: Siapa yang Diperbolehkan Tidak Berpuasa saat Ramadhan? Berikut Penjelasannya

Jadwal imsakiyah besok Rabu 29 April 2020 di seluruh Kota Indonesia:

1. Banda Aceh

Imsak: 04:58

2. Ambon

Imsak: 04:57

3. Banjarmasin (Kalsel)

Imsak: 04:51

4. Bengkulu

Imsak: 04:41

5. Bandung (Jabar)

Imsak: 04:23

6. Denpasar (Bali)

Halaman
1234
Sumber: TribunSolo.com
Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved