Sabtu, 4 Oktober 2025

Ramadan 2016

Menikmati Takjil Bubur Suro, Warisan Peninggalan Sunan Bonang

Menjadikan bubur suro sebagai takjil untuk orang-orang yang berbuka berpuasa selalu dipertahankan pengurus Yayasan Sunan Bonang.

Editor: Y Gustaman
Surya/Iksan Fauzi
Juru masak mulai memasukkan bahan-bahan untuk membuat bubur suro ala Sunan Bonang di halaman Masjid Sunan Bonang, Tuban, Selasa (7/6/2016).
Surya/Iksan Fauzi
Juru masak mulai memasukkan bahan-bahan untuk membuat bubur suro ala Sunan Bonang di halaman Masjid Sunan Bonang, Tuban, Selasa (7/6/2016).

“Makan sedikit saja sudah enak,” kata Ihwan yang sudah 18 tahun menjadi pengurus yayasan.

Seorang pengunjung yang seringkali mencari takjil bubur suro ala Bonang, Rohman, mengakui aroma bubur seperti makanan ala Timur Tengah. Bumbu kare dan dagingnya terasa nyentak di lidah.

“Makan sedikit sudah mengenyangkan perut saya,” kata Rohman warga asli Kecamatan Rengel, Kabupaten Tuban, Jawa Timur ini.

Sumber: Surya
Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved