Kamis, 2 Oktober 2025

Pilpres 2019

Bulan Ramadan, Sandiaga Berlari Bersama Relawan

Sandiaga Uno tidak menghentikan rutinitasnya berlari meskipun di bulan ramadan. Ia berlari bersama sejumlah relawan di wilayah Jakarta Selatan.

Penulis: Taufik Ismail
Editor: Adi Suhendi
Tribunnews.com/ Taufik Ismail
Sandiaga Uno dari posko rumah siap kerja di Jalan Wijaya, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan menuju Kompleks SCBD, kemudian kembali lagi ke posko, Minggu (12/5/2019). 

Sandiaga tiba sekitar pukul 17.21 WIB.

Turun dari Nissan X trail hitam, Sandiaga yang mengenakan pakaian koko putih-hitam langsung disambut relawan.

Baca: KPK Diminta Kenakan Pasal Tindak Pidana Pencucian Uang Kepada Setya Novanto

Sambil tersenyum, Sandiaga lalu menyalami para relawan sebelum masuk ke posko pemenangan.

"Terimakasih ya," kata Sandiaga.

Calon Wakil Presiden Sandiaga Uno di posko pemenangan Sekretariat Nasional (Seknas) Prabowo-Sandi, Jalan HOS Cokroaminoto, Menteng, Jakarta, Minggu (12/5/2019).
Calon Wakil Presiden Sandiaga Uno di posko pemenangan Sekretariat Nasional (Seknas) Prabowo-Sandi, Jalan HOS Cokroaminoto, Menteng, Jakarta, Minggu (12/5/2019). (Tribunnews.com/ Taufik Ismail)

Sebelum buka bersama para relawan, Sandiaga mengikuti 'ngabuburit with run' dari rumah siap kerja di Kebayoran Baru, Jakarta selatan ke Kompleks SCBD, Jakarta Selatan.

Baca: Alur Peristiwa Kasus Kivlan Zen: Pemberian Surat di Bandara, Cegah Dicabut, Hingga Laporkan Balik

Dalam acara buka puasa bersama relawan tersebut, Sandiaga sudah dipanggil Wakil Presiden.

"Jadi sore ini kita menggelar buka bersama pak Wapres, ini laporannya seharusnya di serahkan Pak Taufik, pak Wapres, tapi beliau masih di Jalan, begitu pak wapres" ujar seorang pembawa acara buka bersama tersebut‎.

Baca: Rekapitulasi Tingkat Nasional: Ini Perolehan Suara Jokowi-Maruf dan Prabowo-Sandi di 6 Provinsi

Sandiaga lalu mengikuti salawat bersama para relawan menjelang buka puasa bersama.

Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved