Kamis, 2 Oktober 2025

Pemilu 2019

Fadli Zon Disebut Gagal ke Senayan, Yunarto Wijaya Beberkan Fakta: Ayo Objektif Lihat Realita

Wakil Ketua DPR RI Fadli Zon, ramai disyukuri pengguna media sosial, Twitter. Pasalnya Fadli Zon disebut-sebut tak lolos ke Senayan.

Warta Kota/Alex Suban
Calon Presiden Nomor urut 02 Prabowo Subianto memberikan hak pilihnya di TPS 41, Kampung Curug, Bojong Koneng, Kecamatan Babakan Madang, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, Rabu (17/4/2019). Dengan setelan kemeja putih dan peci ia datangi TPS bersama Wakil Ketua DPR Fadli Zon. Warta Kota/Alex Suban 

Laporan Wartawan TribunJakarta.com, Rr Dewi Kartika H

TRIBUNJAKARTA.COM - Wakil Ketua DPR RI Fadli Zon, ramai disyukuri pengguna media sosial Twitter.

Pasalnya Fadli Zon disebut-sebut tak lolos ke Senayan.

Direktur Eksekutif Charta Politika, Yunarto Wijaya, kemudian mengungkapkan fakta lain.

Hal tersebut disampaikan Yunarto Wijaya di akun Twitter pribadinya pada Senin (22/4/2019).

Awalnya ada netizen mengucapkan syukur karena menganggap Fadli Zon gagal melenggang ke DPR RI.

Yunarto Wijaya lantas menanggapi kicauan tersebut.

Ia mengatakan Fadli Zon justru memperoleh suara tertinggi di daerah pemilihannya (dapil).

Andre Taulany Klaim Instagram Erin Diretas, Derry Sulaiman Temukan Kejanggalan: Dungu yang Percaya

Erin Dilaporkan #SaveTaulany Jadi Trending, Mbah Mijan Sebut Berlebihan: Kalian Pikir Prabowo Siapa?

TONTON JUGA

"Fadli Zon suara tertinggi kok.. ayo berbuat adil dimulai dgn menjadi objektif..." tulis Yunarto Wijaya.

BACA SELENGKAPNYA >>>

Sumber: TribunJakarta
Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved