Kamis, 2 Oktober 2025

Piala Dunia 2022

Profil Timnas Meksiko di Piala Dunia 2022, Si Kuda Hitam Langganan 16 Besar, Ancaman untuk Argentina

Profil Timnas Meksiko di Piala Dunia 2022 Qatar, si kuda hitam yang langganan lolos ke babak 16 besar.

Josep LAGO / AFP
Profil Timnas Meksiko di Piala Dunia 2022 Qatar, si kuda hitam yang langganan lolos ke babak 16 besar. - Bek Meksiko Cesar Montes Castro, kiper Alfredo Talavera Diaz, bek Meksiko Alejandro Araujo Razo, gelandang Meksiko Josue Martin, penyerang Meksiko Miguel Herrera Lopez, bek Meksiko Hector Moreno, gelandang Meksiko Alberto Rodriguez, gelandang Meksiko Gerdo Chavez, penyerang Meksiko Roberto Alvarado, penyerang Meksiko Alexis Vega dan bek Meksiko Jesus Gallardo berpose sebelum pertandingan persahabatan sepak bola internasional antara Meksiko dan Irak di stadion Montilivi di Girona, pada 9 November 2022. 

Lima hasil laga terakhir Meksiko jelang Piala Dunia 2022

Jamaika 1-1 Meksiko

Meksiko 0-1 Paraguay

Meksiko 1-0 Peru

Meksiko 2-3 Kolombia

Meksiko 4-0 Irak

Jadwal Meksiko di Piala Dunia 2022

Selasa, 22 November 2022

Pukul 23.00 WIB - Meksiko vs Polandia

Minggu, 27 November 2022

Pukul 02.00 WIB - Argentina vs Meksiko

Kamis, 1 Desember 2022

Pukul 02.00 WIB - Arab Saudi vs Meksiko

Babak 16 besar:

3, 4, 5, 6, 7 Desember 2022 Pukul 22:00 WIB dan 02:00 WIB

Perempat Final:

9, 10, 11 Desember 2022 Pukul 22:00 WIB dan 02:00 WIB

Semifinal 1:

14 Desember 2022 Pukul 02:00 WIB

Semifinal 2:

15 Desember 2022 Pukul 02:00 WIB

Perebutan Tempat Ketiga:

17 Desember 2022 Pukul 22:00 WIB

Final:

18 Desember 2022 Pukul 22:00 WIB

(Tribunnews.com/Sina)

Sumber: TribunSolo.com
Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved