Senin, 6 Oktober 2025

Kurikulum Merdeka

Kunci Jawaban PAI Kelas 2 SD/MI Kurikulum Merdeka Halaman 130: Kisah Nabi Nuh A.S

Simak berikut merupakan kunci jawaban buku PAI kelas 2 SD/MI Kurikulum Merdeka bab 5 halaman 130 mempelajari tentang Kisah Nabi Nuh A.S

Canva/Tribunnews
GRAFIS KUNCI JAWABAN - Template kunci jawaban untuk soal Kurikulum Merdeka yang dibuat di Canva Premium pada Selasa (15/4/2025). Simak berikut merupakan kunci jawaban buku PAI kelas 2 SD/MI Kurikulum Merdeka bab 5 halaman 130 mempelajari tentang Kisah Nabi Nuh A.S 

TRIBUNNEWS.COM – Buku pelajaran Pendidikan Agama Islam (PAI) kelas 2 SD/MI Kurikulum Merdeka bab 5 halaman 130 mempelajari tentang Kisah Nabi Nuh A.S

Salah satu materi yang dibahas pada buku pelajaran buku pelajaran PAI Kelas 2 SD/MI Kurikulum Merdeka halaman 130, karangan A. Zainal Abidin, dkk. terbitan Kemdikbud Ristek tahun 2021 yakni perjalanan dakwah Nabi Nuh A.S

Kisah Nabi Nuh a.s. menyimpan banyak pelajaran penting yang relevan hingga kini.

Kesabaran beliau dalam menghadapi penolakan dan ejekan kaumnya selama ratusan tahun menunjukkan pentingnya ketekunan dalam berdakwah dan mengajak sesama kepada kebaikan.

Ketaatan Nabi Nuh a.s. terhadap perintah Allah, termasuk membangun bahtera besar, memperlihatkan bagaimana iman dan kepatuhan pada Tuhan menjadi landasan utama dalam menghadapi tantangan hidup.

Selain itu, kepercayaannya penuh kepada kehendak Allah dan sikap tawakal menekankan pentingnya menyerahkan segala urusan kepada Sang Pencipta.

Pada latihan soal kali ini, siswa diminta menjawab pertanyaan terkait aktivitas yang ada dalam halaman tersebut.

Sebagai catatan, sebelum melihat kunci buku pelajaran Kelas 2 SD/MI Kurikulum Merdeka halaman 130 siswa diminta untuk terlebih dahulu menjawab soal secara mandiri.

Kunci jawaban ini digunakan sebagai panduan dan pembanding oleh orang tua untuk mengoreksi pekerjaan anak.

Kunci Jawaban Kelas 2 SD/MI  Kurikulum Merdeka Halaman 130: Kisah Nabi Nuh A.S.

Kunci Jawaban PAI Kelas 2 SD/MI  Kurikulum Merdeka Hal 130

Baca juga: Kunci Jawaban PAI Kelas 2 SD/MI Kurikulum Merdeka Halaman 65: Sayang Kepada Sesama

Bismillah, Aku Pasti Bisa

Ceritakan kembali kisah Nabi Nuh a.s. dengan bahasamu!

Jawaban :

Nabi Nuh a.s. adalah salah satu utusan Allah yang diutus untuk membimbing kaumnya, yang saat itu hidup dalam kebatilan dan menyembah berhala.

Kaumnya banyak yang menentang ajaran tauhid, terus melakukan dosa, dan menolak peringatan Nabi Nuh a.s.

Halaman
12
Sumber: TribunSolo.com
Rekomendasi untuk Anda

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved