Minggu, 5 Oktober 2025

Gangubai Kerap Kenakan Sari Warna Putih, Ternyata Ini Maknanya

Dalam film Gangubai Kathiawadi, pemeran utama kerap mengenakan sari warna-warni. Ternyata ini maknanya.

Ilustrasi Parapuan Foto 2022-05-14 20:00:59 

Baca Juga: 2NE1 Usung Gaya Edgy dan Grunge saat Manggung Bersama di Coachella

Karena kerap diasosiasikan dengan sesuatu yang 'penuh cinta' atau 'asmara', maka warna merah muda ini kerap jadi pilihan warna sari bagi perempuan India yang akan berkencan.

Selain itu, ketika perempuan memakai warna pink, mereka tampak ramah dan mampu mencintai orang lain.

Sari merah muda juga akan memberikan nuansa imut dan sangat ideal untuk dipakai sehari-hari.

Biru 

Warna biru kerap diasosiasikan dengan anggota masyarakat yang bekerja dengan tangan mereka.

Sayangnya, warna ini kerap dihindari oleh orang-orang dari kelas yang lebih tinggi, karena umumnya biru diperuntukkan bagi seniman, petani, dan penenun di India.

Hitam

Warna hitam dianggap sebagai representasi keanggunan dan keserbagunaan, karena warna ini bersifat multifungsi.

Namun warna ini juga dianggap mewakili kesedihan dan nasib buruk.

Maklum, hitam tidak digunakan sebagai warna dominan dalam sejumlah besar sari.

(*)

Baca Juga: Ada dari Minangkabau, Ini Macam Perawatan Kecantikan Tradisional Khas Indonesia

Sumber: Parapuan
Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved