Jumat, 3 Oktober 2025

Tampil Bareng Menteri PUPR, Menhub Budi Karya Pakai Gitar Pribadi Harganya Jutaan

Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi kerap menunjukkan kemampuan bermusiknya di depan umum.

Editor: Fajar Anjungroso
TRIBUNNEWS.COM/APFIA
Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi 

Sedangkan papan jari dan batang gitar menggunakan kayu Rosewood.

Gitar tersebut memiliki besar body 95-115 mm (3 3/4″ – 4 1/4″), lebar Nut 43mm, panjang string 650mm, tuner Die-Cast Chrome dan Preamp System 64 1-way A.R.T.

Pada penampilannya kemarin, Budi dan Basuki membawakan empat lagu yaitu Andaikan Kau Datang kembali-Koes Ploes, Rumah Kita-God Bless, Bento-Iwan Fals, serta Terajana-Rhoma Irama.

Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved