Unsada dan Swiss German University Gelar Kerjasama Perkuat Bela Negara
Universitas Darma Persada (Unsada) bekerjasama dengan Swiss German University (SGU) dalaam rangka melaksanakan Tri Darma Perguruan Tinggi
Di akhir acara, Dadang yang mendapatkan kesempatan istimewa menyematkan Brevet Snake Handler bagi para tamu undangan yang mengikuti Pelatihan Penanganan Ular di Unsada, mengatakan kekuatan negara terletak pada generasi pemuda-pemudi kita sekarang.
"Jika mereka tidak dibekali wawasan Bela Negara dan tidak ditumbuhkan rasa cinta kepada kekayaan Indonesia, maka mereka tidak bisa membawa nama Indonesia di tengah kompetisi global. Ancaman untuk melunturkan rasa nasionalisme para pemuda bisa datang dalam wujud apa saja di era modern ini,” jelas Dadang