Minggu, 5 Oktober 2025

Pilpres 2024

Profil Rano Karno yang Ditunjuk Jadi Ketua TPD Ganjar-Mahfud di Banten, Gantikan Elang Mangkubumi

Profil Rano Karno yang ditunjuk menjadi Ketua Tim Pemenangan Daerah (TPD) pasangan capres-cawapres Ganjar Pranowo dan Mahfud MD di Banten.

Warta Kota/YULIANTO
Rano Karno difoto saat berkunjung ke redaksi Warta Kotalive.Com, Jakarta Pusat, Senin (31/01/2022). Rano Karno ditunjuk menjadi Ketua Tim Pemenangan Daerah (TPD) pasangan capres-cawapres Ganjar Pranowo dan Mahfud MD di Banten. 

Sejak 13 Mei 2014 hingga 12 Agustus 2015, Rano Karno menjadi Gubernur Banten, menggantikan Ratu Atut Chosiyah, dilansir TribunnewsWiki.com.

Saat ini, ia menjadi anggota Dewan Perwakilan Rakyat (DPR).

Riwayat Pekerjaan

- Anggota DPR sebagai anggota pada tahun 2019 sampai sekarang

- Provinsi Banten sebagai Gubernur pada tahun 2015-2017

- Provinsi Banten sebagai Wakil Gubernur pada tahun 2012-2017

- Kabupaten Tangerang sebagai Wakil Bupati pada tahun 2008-2013

- Unicef Indonesia sebagai Duta Khusus Unicef pada tahun 2002-2002

- Anggota MPR RI sebagai anggota tahun 1997-2002

Sebagian Artikel ini telah tayang di TribunBanten.com dengan judul Rano Karno Jadi Ketua TPD Ganjar-Mahfud di Banten Gantikan Elang Mangkubumi dan di TribunnewsWiki.com dengan judul Rano Karno.

(Tribunnews.com/Suci Bangun DS, TribunBanten.com/Engkos Kosasih, TribunnewsWiki.com)

Sumber: TribunSolo.com
Rekomendasi untuk Anda

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved