Pilpres 2024
Nama Moeldoko Ramai Didukung Oleh Para Peserta Musra Sumatera Utara
Musyawarah Rakyat (Musra) XVIII dilaksanakan di Selecta ConventionHall, Medan, Sumatera Utara, Sabtu, (11/03/2023).
Perolehan suara Moeldoko tetap stabil di Musra XXII Sulteng. Mantan Panglima TNI di era Presiden SBY ini, mendapat suara 15,31% dari total peserta 1.916. Di peringkat pertama masih ditempati oleh Ganjar Pranowo meraih 16,73%.
Adapun nama-nama seperti Mahfud MD 12,47%, Arsjad Rasjid 8,97%, Rusdi Mastura 8,40%, Longki Djanggola 6,42%, Sandiaga Uno 5,85%, Agus Harimurti Yudhoyono 4,18%, Anies Baswedan 2,40%, Ridwan Kamil 1,78%, dan lainnnya 3,97%.
Begitupun di Musra-musra sebelumnya. Di Musra se-Tanah Papua yang digelar di GOR Sanggeng, Kabupaten Manokwari, Papua Barat (25/02). Ketua Pelaksana Musra,
Panel Barus menyampaikan dalam konperensi pers di kawasan Sudirman Rabu ( 1/3) hasil penghitungan panitia, dari 1.776 peserta Musra se Tanah Papua dari yang melakukan voting, sebanyak 31,21% (367 suara) diantaranya memilih Moeldoko.
Baca juga: Di KPK, Moeldoko Sebut Jokowi Tak Happy IPK Anjolk
Hasil yang sama juga didapatkan di Musra XX Kalimantan Utara (Kaltara) yang diselenggarakan di Kota Tarakan (26/2). Moeldoko berada di posisi puncak meraih 29,22% (389 suara) dari total 1334 suara peserta Musra Kaltara.
Pilpres 2024
PTUN Tunda Pembacaan Putusan PDIP soal Penetapan Gibran Cawapres, Mahfud Pesimis Bakal Dikabulkan |
---|
VIDEO Pembacaan Putusan Gugatan PDIP Soal Pencalonan Gibran di PTUN Ditunda Jadi 24 Oktober 2024 |
---|
Jubir PTUN: Penundaan Pembacaan Putusan Gugatan PDIP soal Gibran Tak Terkait Pelantikan Presiden |
---|
Hakim Sakit, PTUN Tunda Baca Putusan Gugatan PDIP hingga Setelah Pelantikan Prabowo-Gibran |
---|
BREAKING NEWS PTUN Tunda Pembacaan Putusan PDIP Gugat KPU soal Penetapan Gibran jadi Cawapres |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.