Bacaan Doa
Bacaan Surat At Tur Ayat 1-49 dengan Tulisan Arab, Latin, dan Terjemahan Bahasa Indonesia
Surat At Tur merupakan surat ke-52 dan juz ke-27 dalam Al Qur'an. Surat At Tur terdiri dari 49 ayat dan dinamakan At Tur yang berarti Bukit.
yauma tamụrus-samā`u maurā
9. Pada hari (ketika) langit berguncang sekeras-kerasnya,
وَّتَسِيْرُ الْجِبَالُ سَيْرًاۗ - ١٠
wa tasīrul-jibālu sairā
10. dan gunung berjalan (berpindah-pindah).
فَوَيْلٌ يَّوْمَىِٕذٍ لِّلْمُكَذِّبِيْنَۙ - ١١
fa wailuy yauma`iżil lil-mukażżibīn
11. Maka celakalah pada hari itu bagi orang-orang yang mendustakan.
الَّذِيْنَ هُمْ فِيْ خَوْضٍ يَّلْعَبُوْنَۘ - ١٢
allażīna hum fī khauḍiy yal'abụn
12. Orang-orang yang bermain-main dalam kebatilan (perbuatan dosa),
يَوْمَ يُدَعُّوْنَ اِلٰى نَارِ جَهَنَّمَ دَعًّاۗ - ١٣
yauma yuda''ụna ilā nāri jahannama da''ā
13. pada hari (ketika) itu mereka didorong ke neraka Jahanam dengan sekuat-kuatnya.
هٰذِهِ النَّارُ الَّتِيْ كُنْتُمْ بِهَا تُكَذِّبُوْنَ - ١٤