Minggu, 5 Oktober 2025

Ingin Wajah Cerah Alami dan Awet Muda? Cukup Manfaatkan Pepaya dengan 3 Langkah Ini

Pada pepaya terdapat enzim aktif yang disebut sebagai papain yang bekerja mengangkat sel kulit mati, menghidrasi kulit, dan mengembalikan warna kulit.

Editor: Nakita
freepik.com/senivpetro
Dapatkan wajah glowing dan awet muda dengan bahan utama pepaya. 

TRIBUNNEWS.COM - Dapatkan wajah glowing alami hanya dengan menggunakan pepaya.

Selain rasanya yang manis, pepaya mempunyai manfaat untuk tubuh.

Buah satu ini dapat dimakan langsung atau dibuat menjadi jus.

Pepaya miliki kekuatan lebih selain baik untuk kesehatan juga baik untuk kecantikan.

Dengan menggunakan pepaya kulit lebih ternutrisi dan glowing alami.

Sebab pada pepaya terdapat enzim aktif yang disebut sebagai papain yang bekerja mengangkat sel kulit mati, menghidrasi kulit, dan mengembalikan warna kulit.

Diketahui dalam satu buah pepaya kaya akan kandungan antioksidan, vitamin A, C, E, dan magnesium.

Anda tak perlu banyak keluar uang untuk dapatkan perawatan rumahan agar kulit tetap cerah natural.

Lanjut Ke Halaman Berikutnya

Sumber: Nakita
Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved