Selasa, 7 Oktober 2025

Indonesia dan Jepang Jalin Kerja Sama Tingkatkan Pencegahan COVID-19 di Tempat Kerja

ILO bekerja sama dengan Pemerintah RI dan Pemerintah Jepang membantu melindungi kesehatan para pekerja guna memastikan keberlangsungan bisnis pada mas

Editor: Content Writer
Istimewa
Peluncuran Proyek ILO Meningkatan Pencegahan COVID-19 di dan Melalui Tempat Kerja. 

“Kita semua memiliki tujuan yang sama, yaitu melindungi pekerja dan bisnis selama pandemi. Proyek ini akan mempersatukan pemerintah, pekerja, pengusaha dan tenaga ahli K3 untuk saling bekerja sama. Saya yakin proyek ini akan membantu Indonesia menjadi lebih tangguh dan produktif setelah krisis melalui upaya bersama para pemangku kepentingan,” ujar Michiko.

Duta Besar Jepang untuk Indonesia, Kenji Kanasugi, menegaskan kemitraan jangka panjang antara Jepang dan Indonesia, serta pentingnya tempat kerja yang aman.

“Di masa krisis, Jepang akan terus bekerja bergandengan dengan Indonesia. Keselamatan pekerja dan keberlanjutan bisnis menjadi kunci pemulihan ekonomi dan keamanan kerja di tengah pandemi. Kami senang dapat bekerja sama dengan ILO melalui proyek ini untuk mendukung Indonesia dalam memperkuat kapasitas tanggap pandemi dan membangun ketahanan terhadap krisis di masa depan.”(*)

Rekomendasi untuk Anda

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved