Sabtu, 4 Oktober 2025

Pendistribusian Logistik Pilkada Serentak 2024 di Kota Bandung

Selasa, 26 November 2024 19:02 WIB
Foto #4
Petugas mendistribusikan logistik Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Serentak 2024 ke setiap Tempat Pemungutan Suara (TPS) di wilayah Kelurahan Babakan Asih, Kecamatan Bojongloa Kaler, Kota Bandung, Jawa Barat, Selasa (16/11/2024). Logistik berupa kotak suara, bilik suara, dan kelengkapan lainnya ini sebagai penunjang proses penyelenggaraan Pilkada Serentak 2024 yang akan dilaksanakan pada Rabu, 27 November 2024. (TRIBUN JABAR/GANI KURNIAWAN)
Editor Bian Harnansa
Byline/Fotografer TRIBUN JABAR/GANI KURNIAWAN
Byline Title TRIBUN JABAR/GANI KURNIAWAN
Date Created 20241126
KOMENTAR

Berita Terkait