Komisaris IMB Group Idris Manggabarani Jadi Saksi
Rabu, 16 Februari 2022 11:43 WIB
Foto #2
Direktur Utama IMB Group Andi Rahmat Manggabarani (pegang mic) memberikan keterangan bersama Komisaris IMB Group, Idris Manggabarani (kanan depan) saat menjadi saksi dalam kasus penggelapan dana nasabah di Ruang Sidang Bagir Manan, Pengadilan Negeri (PN) Makassar, Jl. R.A Kartini, Makassar, Selasa (15/2/2022). Kasus dugaan pemalsuan bilyet dana deposito nasabah sebesar Rp110 milliar di bank BUMN itu mendudukkan terdakwa MBS dan ZR. Dalam persidangan tersebut, Idris menduga, kasus ini merupakan konspirasi korporasi perbankan yang dilajukan secara bersama-sama antara cabang pembantu dan cabang utama. Diketahui Komisaris IMB Group ini baru tahu uangnya raib hingga mencapai Rp70 milliar saat hendak dicairkan beberapa waktu lalu. TRIBUN TIMUR/SANOVRA JR
Editor | Herudin |
Byline/Fotografer | SANOVRA JR |
Byline Title | STF |
Category | hukum-kriminal |
Supp Category | pengadilan |
Date Created | 20220215 |
Credit | TRIBUN TIMUR |
City | Makassar |
Province | Sulawesi Selatan |
Country | Indonesia |
Copyright | TRIBUN TIMUR |
FOTO TERKAIT
KOMENTAR