KN Pulau Dana-323 Bakamla RI Padamkan Kapal Terbakar
Senin, 13 Juni 2022 13:05 WIB
Foto #3
TRIBUNNEWS.COM, RIAU - KN. Pulau Dana-323 Bakamla RI melaksanakan pemadaman KM Bintang Surya yang terbakar di Perairan Karimun, Selat Malaka, Riau, Minggu (12/6/2022). KN. Pulau Dana-323 yang sedang melaksanakan Operasi Amerta Bumi II dan sedang berpatroli di Selat Singapura, mendapat permintaan bantuan darurat melalui kontak radio di channel 16. Merespon hal tersebut, KN. Pulau Dana-323 dengan kecepatan tinggi bergerak menuju lokasi kejadian. Diketahui koordinat kapal target di posisi 01.35.45 U - 103.35.09 T atau di sekitar Perairan Karimun. //BAKAMLA RI
Editor | FX Ismanto |
Byline/Fotografer | BAKAMLA RI |
Byline Title | BAKAMLA RI |
Credit | TRIBUNNEWS.COM |
Source | TRIBUNNEWS.COM |
Copyright | TRIBUNNEWS.COM |
FOTO TERKAIT
KOMENTAR